Skip to main content

Posts

Portfolio Update: Saya Beli Saham BTPN

Halo semuanya, jumpa lagi dengan saya Ratih, di Mommy Belluga Investing. Di posting sebelumnya, “ Punya Uang Rp 1 Juta Beli Saham Apa Sekarang ?” saya sampai di kesimpulan kalau saya akan membeli saham ICBP. Di posting itu saya membandingan ADMF dengan ICBP. Nah, di posting kali ini saya akan menceritakan apa yang terjadi setelah itu, yaitu saya beli saham BTPN. Saya uraikan alasan saya, plus di akhir akan saya perlihatkan portfolio saya sejujur2nya. Bonus, saya juga akan bagi pengalaman saya menggunakan app Jenius dari Bank BTPN. Versi video dari blog ini, "Saya Beli Saham BTPN (Bonus Review App Tabungan Jenius)" bisa diakses di YouTube:  https://youtu.be/lBmp4bKV3CI Nah sekarang saya cerita dulu, sekitar dua minggu yang lalu saya bukan tabungan BTPN Jenius, atas rekomendasi suami. Setelah melalui proses pembuatan rekeningnya dan mencoba aplikasi jenius, jadi saya sangat terkesan. Karena impulse, saya jadinya beli sahamnya, tapi satu lot saja. Saya bersemangat dan happy liat

Jebakan Prosentase: Dividen Yield vs Bunga Deposito

Halo semuanya, jumpa lagi dengan saya Ratih, di Mommy Belluga Investing. Di posting sebelumnya saya sempat menyinggung kalau saya tetap investasi saham walau prosentase dividen saham lebih kecil daripada prosentase bunga deposito. Di posting sebelumnya saya juga sempat membandingkan lebih untung mana, taruh uang di deposito atau di saham. Di posting ini saya akan membandingan prosentase dan nilai riil dividen saham vs prosentase bunga deposito. Ini memang keliatannya simple banget ya, tapi pernah kah terpikir kan untuk benar – benar melacak dan membandingkan? Saya hitungkan di posting kali ini supaya anda sekalian tidak perlu menghitung lagi. Saya akan pakai data saham Bank BRI atau BBRI. Saya berkeyakinan, kalau investasi jangan pakai perasaan, tapi hitung dan lihat angkanya. Disclaimer ya, ini blog amatir dengan riset amatir. Tujuannya buat mendokumentasikan penjalanan saya untuk belajar mengenai investasi saham dari awal. Kalau ada yang punya masukan, silakan tulis di komentar. Ap

Kapan Siap Beli Saham? Cara Kami Mengatur Keuangan Supaya Siap Investasi Saham

Halo semuanya, jumpa lagi dengan saya Ratih, di Mommy Belluga Investing. Di posting sebelumnya kita sudah menemukan kalau investasi di saham bagus. Investasi saham BBRI itu lebih menguntungkan daripada deposito. Tapi saham itu naik turunnya cepet dan bisa gila2an, pasar itu saya rasa lebih sering tidak rasional. Saya gak siap ngeliat dana saya ada potensi buat hilang.  Di blog ini saya akan bagi bagaimana kami, saya dan suami, menyiapkan diri secara mental dan tentunya finansial untuk investasi saham. Intinya bagaimana cara kami investasi saham dengan duit sedingin es krim. Bagaimana cari kami tahu dan menyisihkan duit sedingin es krim, silakan baca blog ini sampai selesai. Disclaimer ya, ini blog amatir dengan riset amatir. Tujuannya buat mendokumentasikan penjalanan saya untuk belajar mengenai investasi saham dari awal. Kalau ada yang punya masukan, silakan tulis di komentar. Apa yang saya kemukanan di posting dan keseluruhan ini jangan dianggap sebagai nasehat keuangan. Mohon melak